Konfigurasi Elektron Atom 39 19k Menurut Niels Bohr Adalah

  Edukasi
Konfigurasi Elektron Atom 39 19k Menurut Niels Bohr Adalah

konfigurasi elektron atom 19 39 k menurut Niels Bohr adalah​

Daftar Isi

1. konfigurasi elektron atom 19 39 k menurut Niels Bohr adalah​

Jawaban:

K=2 L=8 M=8 N=1

Penjelasan:

semoga membantu ヾ(〃^∇^)ノ

2. Konfigurasi elektron atom 39 19 k menurut niels bohr adalah

Penjelasan:

menurut neils bohr, konfigurasi elektron atom Kalium adalah 2 8 8 1

3. Tentukan konfigurasi elektron Niels Bohr dari atom 19k serta letak unsur tersebut​

Jawaban:

2 8 8 1

elektron valensiny 1 , yang menunjukan golongan

dan jumlah kulit ada 4, yang menunjukan periode

sehingga, berada pada periode 4 golongan 1

Penjelasan:

19K

Konfigurasi elektron = 2, 8, 8, 1

letak unsur = Golongan 1A, Periode 4

4. Ato
m unsur nya 20Ca, konfigurasi elektron nya adalah menurut Niels Bohr

Jawaban:

20Ca : 2,8,8,2 menurut Niels Bohr

5. Bagaimanakah konfigurasi elektron menurut niels bohr. Tolong di jawab 🙂

a. Elektron bergerak mengelilingi inti pada lintasan tertentu yang disebut orbit atau kulit atom.
b. Selama elektron mengelilingi inti tidak terjadi perubahan energi atau berada pada keadaan stasioner.
c. Elektron berpindah dari orbit satu ke orbit yang lain dengan melepas atau menyerap energi.
d. Lintasan elektron berupa lingkaran dengan jari-jari tertentu yang disebut orbit.
Setiap orbit dilambangkan oleh bilangan kuantum di mana:
n=1 (kulit K),
n=2 (kulit L),
n=3 (kulit M) dan seterusny

6. Konfigurosi elektron atom 39/19 K menurut Niels Bohr adalah​

Jawaban:

nomor massa = 39

nomor atom = 19

Jumlah elektron = 19

Konfigurasi : 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s¹ atau [Ar] 4s¹

7. Nomor atom suatu unsur adalah 17. Konfigurasi elektron unsur tersebut menurut Niels Bohr adalah….

Jawaban:

nomor 2

Penjelasan:

2,8,7

maaf jika salah jawab

8. konfigurasi elektron menurut Niels Bohr untuk atom berikut 28,14si​

Atom 14Si

Konfigurasi elektron bohr=2 8 4

9. Konfigurasi elektron atom pada gambar menurut Niels Bohr adalah …..​

Jawaban:

semoga bermanfaat

Penjelasan:

maaf klo salah

Penjelasan:

brainly

Cari…

Nvrahmaaa

07.11.2018

Kimia

Sekolah Menengah Pertama

terjawab • terverifikasi oleh ahli

Bagaimana penulisan konfigurasi elektron menurut Bohr, Pauli, dan Aufbau? Jelaskan!

1

LIHAT JAWABAN

Masuk untuk menambahkan komentar

Jawaban ini terverifikasi

83 orang merasa terbantu

author link

ionkovalen

Jenius

13 rb jawaban

192.5 jt orang terbantu

Penulisan konfigurasi elektron menurut Bohr, Pauli, dan Aufbau

Pembahasan

Konfigurasi Elektron Neils Bohr

Berdasarkan teori Neils Bohr bahwa setiap elektron terdiri atas inti atom yang dikelilingi oleh beberapa kulit atom. Elektron yang mengelilingi inti atom menempati lintasan-lintasan tertentu. Lintasan elektron ini disebut dengan kulit atom. Setiap kulit atom terdapat jumlah elektron maksimal yang dapat ditempati. Menurut Bohr, jumlah elektron maksimal yang dapat menempati setiap kulit atom dapat dihitung dengan rumus 2.

Kulit K (n = 1) maksimum 2 . 12 = 2 elektron

Kulit L (n = 2) maksimum 2 . 22 = 8 elektron

Kulit M (n = 3) maksimum 2 . 32 = 18 elektron

Kulit N (n = 4) maksimum 2 . 42 = 32 elektron, dan seterusnya

Peyusunan elektron pada kulit atom disebut dengan konfigurasi elektron. Konfigurasi suatu elektron dapat digunakan untuk menetukan posisi atom dalam tabel periodik unsur. Jumlah elektron pada kulit terakhir atau disebut dengan elektron valensi menentukan sifat kimia suatu atom.

Nomor golongan = elektron pada kulit terakhir = elektron valensi

Nomor periode = jumlah kulit

Untuk unsur-unsur segololngan maka akan memiliki elektronvalensi yang sama, begitu juga untuk unsur yang satu periode memiliki jumlah kulit yang sama.

Contoh :

____K_L_M_N

₄Be = 2. 2

₁₁Na = 2. 8. 1

₁₉K = 2. 8. 8. 1

₃₅Br = 2. 8. 18. 7

Teori Mekanika Kuantum

Tahun 1927, W. Heisenberg mengemukakan prinsip ketidakpastian yaitu posisi elektron yang mengelilingi inti atom tidak dapat ditentukan secara pasti. Model atom mekanika kuantum mengemukakan bahwa elektron dalam atom menempati suatu orbital, orbital ini yang merupakan ruang atau awan tempat kebolehjadian terbesar elektron untuk ditemukan dalam atom.

Satu kulit tersusun oleh beberapa sub kulit, satu sub kulit tersusun oleh orbital-orbital, sedangkan satu orbital maksimal berisi dua elektron yang menempati.

Sub kulit s : 1 orbital = 2 elektron maksimal

Sub kulit p : 3 orbital = 6 elektron maksimal

Sub kulit d : 5 orbital = 10 elektron maksimal

Sub kulit f : 7 orbital = 14 elektron maksimal

Bilangan Kuantum

Untuk menyatakan kedudukan elektron dalam suatu orbital menggunakan tiga bilangan kuantum, yaitu bilangan kuantum utama (n), bilangan kuantum azimuth (l), dan bilangan kuantum magnetik (m)

1. Bilangan Kuantum Utama (n)

Bilangan kuantum utama (n) menyatakan tingkat energi utama atau kulit atom. Nilai bilangan kuantum utama merupakan bilangan bulat mulai dari 1 sampai tak terhingga (1, 2, 3, …..).

Untuk bilangan kuantum utama (n) = 1 terletak pada kulit K

Untuk bilangan kuantum utama (n) = 2 terletak pada kulit L

Dan seterusnya

2. Bilangan Kuantum Azimuth (l)

Bilangan kuantum azimuth (l) menyatakan subkulit.

Untuk sub kulit s maka bilangan kuantum azimuth (l) = 0

Untuk sub kulit p maka bilangan kuantum azimuth (l) = 1

Untuk sub kulit d maka bilangan kuantum azimuth (l) = 2

Untuk sub kulit f maka Bilangan kuantum azimuth (l) = 3

3. Bilangan Kuantum Magnetik (ml atau m)

Bilangan kuantum magnetik (m) menyatakan orbital khusus yang ditempati elektron pada subkulit. Nilai bilangan kuantum magnetik bergantung pada nilai kuantum azimuth, yaitu –l , . . .0. . . ., + l.

4. Bilangan Kuantum Spin (s)

Bilangan kuantum spin (s) menyatakan perputaran elektron pada sumbunya (rotasi).

Untuk nilai s = + 1/2 maka rotasi elektron searah dengan jarum jam

Sedangkan jika nilai s = – 1/2 maka rotasi elektron berlawanan dengan jarum jam.

Konfigurasi Elektron

Peyusunan elektron pada subkulit atom disebut dengan konfigurasi elektron. Terdapat tiga aturan yang digunakan dalam penulisan konfigurasi elektron yaitu prinsip Aufbau, asas larangan Pauli, dan kaidah Hund.

1. Prinsip Aufbau

Berdasarkan aturan Aufbau, pengisian elektron dimulai dari sub kulit yang memiliki tingkat energi rendah menuju tingkat energi yang tinggi.

1s < 2s < 2p < 3s < 3p < 4s < 3d < 4p < 5s < 4d < 5p < 6s < 4f < 5d < 6p < 7s < 5f < 6d < 7p

2. Kaidah Hund

Pengisisan elektron dalam orbital cenderung untuk tidak berpasangan lebih dahulu, kemudian apabila tidak ada lagi orbital yang kosong maka barulah elektron akan berpasangan.

3. Larangan Pauli

Bahwa dalam satu atom maka tidak diperbolehkan terdapat dua elektron yang memiliki empat bilangan kuantum yang sama.

Contoh :

₁₁Na = 1s² 2s² 2p⁶ 3s¹

₁₆S = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁴

₃₆Kr = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s² 3d¹⁰ 4p⁶

₂₂Ti = 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s² 3d²

10. Konfigurasi elektron atom 50 menurut Niels Bohr adalah dan penjelasannya​

Jawaban:

50Sn -> 2 ,8 ,18 ,18 ,4

Jawaban:

50Sn -> •)2 )8 )18 )18 )4

Penjelasan:

11. konfigurasi elektron menurut niels bohr dari beberapa atom. terima kasih

Konfigurasi elektron dan atom menurut Bohr adalah:
a. Elektron bergerak mengelilingi inti pada lintasan tertentu yang disebut orbit atau kulit atom.
b. Selama elektron mengelilingi inti tidak terjadi perubahan energi atau berada pada keadaan stasioner.
c. Elektron berpindah dari orbit satu ke orbit yang lain dengan melepas atau menyerap energi.
d. Lintasan elektron berupa lingkaran dengan jari-jari tertentu yang disebut orbit.
Setiap orbit dilambangkan oleh bilangan kuantum di mana:
n=1 (kulit K),
n=2 (kulit L),
n=3 (kulit M) dan seterusnya.
Dalam model atom Bohr dikenal istilah konfigurasi elektron yaitu susunan elektron pada masing-masing kulit.

12. konfigurasi elektron atom 31ga menurut niels bohr adalah

konfigurasinya:
31Ga = 2 8 18 3

13. Konfigurasi elektron dari atom K dengan no atom = 19 ; no massa = 39 menuru Niels Bohr adalah…​

Jawaban:

2,8,8,1

Penjelasan:

no atom 19: 2,8,8,1

Konfigurasi elektron menurut bohr :

Banyaknya elektron pada kulit K (n = 1) adalah 2.Banyaknya elektron pada kulit L (n = 2) adalah 8.Banyaknya elektron pada kulit M (n = 3) adalah 18.Banyaknya elektron pada kulit N (n = 4) adalah 32.

14. konfigurasi elektron menurut Niels bohr yang tepat untuk atom 34Se adalah..​

Jawaban:

34Se= 2.8.18.6

Penjelasan:

Teori Atom Niels Bohr

Dalam teori Niels Bohr jumlah elektron yang dapat mengisi kulit elektron dinyatakan dengan rumus: 2n²

Aturan Atom Niels Bohr:

*Pada kulit Ke 1 (n=1) elektron yang mengisi maksimal 2. (Kulit K)

*Pada kulit ke (n=2) elektron yang mengisi maksimal 8 (Kulit L)

*Pada kulit ke (n=3) elektron yang mengisi maksimal 18 (kulit M)

*Pada kulit ke (n=4) elektron yang mengisi maksimal adalah 32 (Kulit N)

Contohnya:

35Br= 2.8.18.7

K L M N

#GeniuzS05

#SAYIDI

15. konfigurasi elektron atom menurut Niels Bohr adalah​

Jawaban:

gampang ini mah

Penjelasan:

Konfigurasi elektron adalah susunan elektron – elektron pada sebuah atom. Melalui konfigurasi elektron, sobat idschool dapat mengetahui jumlah elektron pada setiap kulit atom. Dari konfigurasi elektron pula, dapat diketahui golongan dan periode dari suatu atom. Untuk melakukan konfigurasi elektron suatu atom, sobat idschool perlu mengetahui jumlah elektron suatu atom yang ditunjukkan melalui nomor atom.

16. tolong jelaskan tentang model atom niels bohr dan konfigurasi elektron

elektron2 mengelilingi inti atom pada jalur jalur tertentu yang disebut kulit

17. Tuliskan konfigurasi elektron menurut Niels Bohr 47ag

konfigurasi elektron dari:
47 ag= 2,8,18,18,1

18. jika suatu atom X memiliki elektron sebanyak 50,tentukanlah konfigurasi elektron menurut niels bohr dan sebutkanlah berapa elektron velensi nya

Jika suatu atom X memiliki elektron sebanyak 50, tentukanlah konfigurasi elektron menurut niels bohr dan sebutkanlah berapa elektron valensi nya!

Jawaban

Pendahuluan

Menurut Bohr, elektron menempati lintasan stasioner tertentu yang disebut Kulit Atom. Dalam model atom Bohr, elektron bergerak mengelilingi inti atom pada tingkat energi tertentu biasa disebut kulit elektron. Setiap kulit diisi oleh sejumlah elektron tertentu. Untuk atom dalam unsur golongan utama (golongan A), jumlah maksimal elektron dalam setiap kulit elektron berjumlah 2n pangkat 2, dengan n adalah jumlah kulit.

Berdasarkan ketentuan itu, maka :

Kulit K –> n = 1 –> maksimum = 2 elektron

Kulit L –> n = 2 –> maksimum = 8 elektron

Kulit M –> n = 3–> maksimum = 18 elektron

Kulit N –> n = 4 –> maksimum = 32 elektron  

Jumlah elektron pada kulit terluar suatu atom menunjukkan besarnya elektron valensi dari atom tersebut. Unsur yang memiliki eletron valensi yang sama terletak pada golongan yang sama dan biasanya memiliki kemiripan sifat.

Pembahasan

Sebuah atom memiliki elektron sebanyak 50, elektron pada atom tersebut akan menempati kulit elektron mulai dari yang terdalam. Pada teori atom Bohr, kulit terluar elektron tidak boleh diisi lebih dari 8 elektron, jika pada kulit ketiga terdapat 18 elektron dan masih ada sisa 22 elektron maka kulit berikutnya hanya akan berisi 18 elektron dan elektron akan mengisi kulit berikutnya dengan sisa 4 elektron.

sehingga konfigurasinya menjadi:

Kulit K = 2 elektron

Kulit L = 8 elektron

Kulit M = 18 elektron

Kulit N = 18 elektron

Kulit O = 4 elektron

Jadi konfigurasi untuk atom X adalah: 2, 8, 18, 18, 4

Pada kulit terakhir atom x berisi 4 elektron, jadi elektron valensi atom X = 4

Kesimpulan

Konfigurasi elektron untuk atom X adalah 2, 8, 18, 18, 4

Elektron valensi atom X = 4

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang konfigurasi atom bohr https://brainly.co.id/tugas/18267289

2. Materi tentang elektron valensi https://brainly.co.id/tugas/8818049

—————————–

Detil Jawaban

Kelas : 10

Mapel : Kimia

Bab : Struktur Atom

Kode : 10.7.2

Kata Kunci: Konfigurasi elektron, elektron valensi, Niels Bohr, Atom Bohr

19. 1)konfigurasi elektron atom 39K19 menurut Niels Bohr adalah? 2 )atom berikut ini yg mempunyai elektron valensi sebanyak 7 elektron adalah ? a)6C b)8O. c)15P d)19K e)17CI

1. 19K = 1s2 2s2 2p6 3s2 3p6 4s1
2. e.17 cl

Video Terkait