Gambar Alat Musik Tradisional Serune Kalee Tersebut Di Atas Tergolong

  Edukasi
Gambar Alat Musik Tradisional Serune Kalee Tersebut Di Atas Tergolong

Gambar alat musik tradisional yang bernamaserune kalee tersebut tergolong ….a. membranophone c. idiophoneb. chordophone d. aerophone​

1. Gambar alat musik tradisional yang bernamaserune kalee tersebut tergolong ….a. membranophone c. idiophoneb. chordophone d. aerophone​

Jawaban:

D. Aerophone

Aerophone Adalah Jenis Alat Musik Yang Menggunakan Sumber Bunyi Berupa Udara.

Penjelasan:

Semoga bermanfaat

maaf kalau salah jawabannya 🙂

2. Alat musik tradisional Serune Kalee tersebut tergolong…A. MembranophoneB. ChordophoneC. IdiophoneD. Aerophone​

D. Aerophone

Aerophone adalah jenis alat musik yang menggunakan sumber bunyi berupa udara.

D.aerophone

karena aerophone jenis alat musik yang menggunakan sumber bunyi berupa udara/angin

“semoga membantu”

3. dari mana alat musik SERUNE KALEE​

Jawaban:

[tex]aceh[/tex]

Penjelasan:

Serune Kalee merupakan isntrumen tradisional Aceh yang telah lama berkembang dan dihayati oleh masyarakat Aceh. Musik ini populer di daerah Pidie, Aceh Utara, Aceh Besar dan Aceh Barat.

Jawaban:

serune kalee adalah alat musik tradisional aceh alat musik tiup sejenis terompet berstuktur karinet dan masuk dalah klasifikasi aerofon atau instrumen yang memiliki sumber bunyi dari hembusan udara pada rongganya

Penjelasan:

maaf kalau salah

jangan lupa ikuti aku dan beri aku jawaban tercerdas

semoga me
mbantu:D

4. serune kalee menghasilkan bunyi dengan cara ???

Untuk menghasilkan suara yang indah pemain harus mempunyai gigi yang utuh serta memiliki pernafasan yang kuat kemudian  jari-jari kedua tangan mengatur tinggi dan rendahnya nada.Alat Musik Tradisional Serune Kalee terbuat dari bahan kayu, yangmana kayu yang dipilih sebagai bahan dasarnya adalah yang memiliki karakter kuat dan keras, sekaligus ringan. Sebelum dibuat, kayu tersebut terlebih dahulu direndam selama tiga bulan. Setelah fase perendaman selesai, selanjutnya kayu dipangkas sehingga yang tersisa hanya bagian yang disebut sebagai ‘hati kayu’. kemudian di bor dan dibubut untuk membentuk lobang dengan diameter sekitar 2 cm.Setelah tercipta rongga, selanjutnya adalah tahap membuat lubang-lubang nada, yakni 6 lubang di bagian muka-atas sebagai interval nada, dan 1 lubang di bawah sebagai syarat terciptanya suara khas dari Serune Kalee.
semoga membantu :vSerune kalee menghasilkan bunyi dengan cara DI TIUP

Jadikan saya terbaik

5. Alat musik serune kalee dimainkan dengan cara di

Jawaban:

Cara memainkannya hampir mirip dengan suling, yaitu ditiup sampai menghasilkan bunyi dan nada diatur oleh jari-jari pada lubang di serune kale.

#SemangatBelajarWalaupunOnline ^-^

yaitu adalah dengan cara ditiup

6. alat musik serune kalee dimainkan dengan cara​

Jawaban:

Cara menggunakan serune kale adalah dengan ditiup dan menggunakan jari untuk mengatur nada yang ada di lubang serune kale. Serune Kalee biasa dimainkan sebagai instrumen utama dalam sebuah pertunjukan musik tradisi di Aceh, diiringi gendrang, rapai, dan sejumlah instrumen tradisional lainnya.

maaf kalau salah:)

Dimainkan dengan cara ditiup dan menggunakan jari untuk mengatur nada yang ada di lubang serune kale

7. Alat musik serune kalee berasal dari daerah ……….

✨✅Aceh Darusallam.

_____________________

=>Alasan menjawab :

karena, kata serune mengacu pada daerah Aceh Darusallam.

_________________

semoga terbantu.

Jawaban:

Serune Kale berasal dari daerah Nanggroe Aceh Darussalam

Penjelasan:

Serune kale merupakan alat musik tiup. Nama serune kale berasal dari serune yang berarti alat musik tradisional Aceh dan kale yang merujuk pada daerah Kale di kabupaten Aceh Besar. Serune kalee dimainkan dalam berbagai upacara adat dan perhelatan kebudayaan Aceh.

Semoga membantu..

8. Apa perbedaan kecapi dan serune kalee

Penjelasan:

Serune Kalee digunakan sebagai instrumen utama pada pertunjukan musik tradisi di Aceh, yang juga diikuti iringan Geundrang, Rapai, dan sejumlah instrumen tradisional lainnya

Kecapi Aceh ini berasal dari daerah Tamiang, Kabupaten Aceh Timur. Bahan yang dipilih juga dari bahan bambu yang sudah cukup tua, dengan jenis bambu olog reglu dan oloh untungnya.

Alat musik tradisional ini dimainkan dengan permainan tunggal di teras sebagai hiburan seusai bekerja. Biasanya, para pemain Kecapi ini terdiri dari wanita.

Kecapi Aceh ini masih tergolong alat ideopon, sebab talinya yang terbuat dari bambu.

Jawaban:

kalau kecapi dimainkan dengan cara dipetik sedangkan serune kale dimainkan dengan cara ditiup

Penjelasan:

maapkeun klo salahh:)

9. apakah perbedaan alat musik Serune Kalee dan Aramba…​

Jawaban:

SERUNE KALEE adalah alat musik tradisional khas Aceh dengan struktur bentuk mirip klarinet dan dimainkan dengan cara ditiup sedangkan ARAMBA adalah alat musik tradisional dari Sumatera Utara dan dimainkan dengan cara dipukul menggunakan suatu alat yang terbuat dari kayu.

10. alat musik serune kalee biasa di mainkan pada saat ​

Jawaban:

acara adat daerah/pernikahan

Jawaban:

Biasanya alat musik ini dimainkan bersamaan dengan Rapai dan Gendrang pada acara-acara hiburan, tarian, penyambutan tamu kehormatan.

11. dari mana alat musik bernama serune kalee

Aceh maaf kalo salahAceh inimah di jamin bener

12. bahan dari alat musik serune kalee

Serune Kalee terbuat dari kayu, di mana kayu yang dipilih sebagai bahan dasarnya adalah yang memiliki karakter kuat dan keras, sekaligus ringan. Sebelum dibuat, kayu tersebut terlebih dahulu direndam selama tiga bulan. Setelah fase perendaman selesai, selanjutnya kayu pangkas hingga tersisa bagian yang disebut sebagai ‘hati kayu’. Hati kayu tersebutkah yang kemudian di bor dan dibubut untuk membentuk lobang dengan diameter sekitar 2 cm. Setelah tercipta rongga, selanjutnya adalah tahap membuat lubang-lubang nada, yakni 6 lubang di bagian muka-atas sebagai interval nada, dan 1 lubang di bawah sebagai syarat terciptanya suara khas dari Serune Kalee.

13. alat musik serune kalee tergolonga.membranophoneb.chordophonec.idiophoned.aerophone​

Jawaban:

d. aerophone.

Penjelasan:

semoga membantu

Jawaban:

a. aerophone

Penjelasan:

maaf kalo salah ya

14. Jelaskan yang kamu ketahui tentang alat musik serune kalee​

Jawaban:

SERUNE Kalee adalah terompet khas Aceh dengan dengan struktur bentuk mirip klarinet. Serune Kalee biasa dimainkan sebagai instrumen utama dalam sebuah pertunjukan musik tradisi di Aceh, diiringi geundrang, rapai, dan sejumlah instrumen tradisional lainnya.

Jawaban:

Serune kalee adalah terompet khas Aceh dengan dengan struktur bentuk mirip klarinet.

15. Alat musik serune kalee biasanya dimainkan bersamaan dengan?

Alat-alat musik tradisional mulai ditinggalkan seiring dengan berkembangnya penggunaan alat-alat musik modern. Hal tersebut juga terjadi di Aceh, salah satunya yaitu alat musik Serune Kalee. Alat musik jenis tiup ini biasanya dimainkan untuk mengiringi tarian-tarian tradisional Aceh yang sering dimainkan bersamaan dengan Geundrang dan Rapa’i. Namun, saat ini tarian-tarian tersebut sering diiringi oleh alat musik modern. Salah satu langkah untuk menjaga dan memperkenalkan alat musik tradisional adalah dengan memanfaatkan teknologi yang semakin berkembang seperti smartphone dan tablet. Tulisan ini membahas pengembangan purwarupa aplikasi Serune Kalee yang dapat beroperasi pada perangkat Android. Pengembangan ini merupakan langkah awal untuk memperkenalkan kembali alat musik ini melalui media digital. Pendekatan yang dipergunakan adalah metode Contextual Design untuk memahami kebutuhan para pemain Serune Kalee, pengembangan menggunakan bahasa pemrograman Java dan XML, serta pengolahan audio menggunakan aplikasi Sonar.

16. sebutkan ciri ciri alat musik serune kalee

Jawaban:

memiliki bentuk seperti terompet tetapi bahannya terbuat dari kayu,memiliki 7 buah lubang nada yang diantaranya 6  berada di bagian atas yang di gunakan sebagai nada dan 1 di bawah yang biasanya lubang tersebut tidak di fungsikan,dan memiliki hiasan ornamen ukiran yang indah.

Penjelasan:

17. Apa perbedaan kecapi dan serune kalee

Jawaban:

kecapi dimaninkan dengan cara dipetik

18. bahan & alat pembuatan serune kalee

kayu
#maafbangetkalosalahbahan :
1. kayu
2. air (untuk direndam)
alat:
1. bor
2. bak air
3. ukuran

Cara Pembuatan Serune Kalee

Serune Kalee terbuat dari kayu, di mana kayu yang dipilih sebagai bahan dasarnya adalah yang memiliki karakter kuat dan keras, sekaligus ringan. Sebelum dibuat, kayu tersebut terlebih dahulu direndam selama tiga bulan. Setelah fase perendaman selesai, selanjutnya kayu pangkas hingga tersisa bagian yang disebut sebagai ‘hati kayu’. Hati kayu tersebutkah yang kemudian di bor dan dibubut untuk membentuk lobang dengan diameter sekitar 2 cm. Setelah tercipta rongga, selanjutnya adalah tahap membuat lubang-lubang nada, yakni 6 lubang di bagian muka-atas sebagai interval nada, dan 1 lubang di bawah sebagai syarat terciptanya suara khas dari Serune Kalee.

maaf kalau salah,semoga membantu

19. lanjutan jawaban yg no 8C.Serune kalee berasal dari kata ‘serune’ dan ‘kalee’D.Serune kalee adalah alat musik tradisional khas Aceh​

Jawaban:

jawabannya adalah b

Penjelasan:

maaf kalau ada yang salah

Jawaban:

6.b

7.c

8.b

maaf Kalok salah

semoga membantu ^^

Video Terkait